Category: News

  • Laris Manis, 14 Juta Orang Gunakan Platform Rumah Belajar

    by

    in

    Plt Kepala Pusdatin Kemdikbud, Hasan Chabibie Jakarta, Jurnas.com – Platform daring milik Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), Rumah Belajar, sudah dimanfaatkan oleh 14 juta pengguna dan diakses lebih dari 150 juta kali hingga hari ini. Hal itu disampaikan oleh Plt Kepala Pusat Data dan Teknologi Informasi (Pusdatin) Kemdikbud, Hasan Chabibie, dalam perayaan ulang tahun ke-9…

  • PDI Perjuangan Resmi Mengusung Afifah Alia di Pilkada Kota Depok

    by

    in

    Penyerahan SK rekomendasi calon PDI Perjuangan di Pilkada Kota Depok 2020 Jakarta, Jurnas.com – Hj. Afifah Alia akhirnya mendapat amanah ataupun rekomendasi dari DPP PDI Perjuangan untuk maju sebagai calon wakil walikota dalam Pilkada Kota Depok, 9 Desember 2020. “Sudah sah, Bu Afifah sudah mendapatkan rekom dari DPP yang diserahkan oleh Ketua dan Pengurus DPD…

  • Yaman Tolak Proposal Perdamaian PBB

    by

    in

    Seorang anak-anak memegang kertas berisi imbauan untuk segera mengakhiri perang di Yaman (Foto: Khaled Abdullah/Reuters) Jakarta, Jurnas.com – Pemerintah Yaman yang didukung internasional menolak proposal baru-baru ini yang diajukan oleh Utusan Khusus Sekretaris Jenderal untuk Yaman, Martin Griffiths. “Kami telah secara resmi memberi tahu utusan [PBB] hari ini bahwa proposal yang ia kirimkan kepada kami…

  • Setjen DPR Luncurkan Lima Buku RITIK sebagai Dukungan Terhadap Dewan

    by

    in

    Sekretaris Jenderal DPR RI Indra Iskandar menyerahkan buku Rencana Induk Teknologi Informasi dan Komunikasi (RITIK) kepada para pejabat Kesekjenan DPR RI saat laporan pelaksanaan RITIK Jakarta, Jurnas.com – Sekretariat Jenderal (Setjen) DPR RI meluncurkan lima buku Rencana Induk Teknologi Informasi dan Komunikasi (RITIK), dalam rangka meningkatkan peran Kesetjenan sebagai supporting system dewan. Sekretaris Jenderal DPR…

  • Banggar DPR: Kesehatan dan Sektor Ekonomi adalah Prioritas Utama

    by

    in

    Wakil Ketua Banggar DPR, Edhie Baskoro Yudhoyono Jakarta, Jurnas.com – Kesehatan dan sektor ekonomi menjadi prioritas utama yang harus diperhatikan dalam rangka menghadapi pandemi Covid-19 di tanah air. Oleh sebab itu, perlu kesadaran dan kebersamaan semua pihak. Demikian disampaikan Wakil Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR, Edhie Baskoro Yudhoyono, saat Rapat Banggar di Gedung DPR, Jakarta,…

  • Ada Covid-19, Tingkat Kehadiran UTBK Tahun Ini Tetap Tinggi

    by

    in

    Ketua Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) Mohammad Nasih Jakarta, Jurnas.com – Ketua Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) Mohammad Nasih mengatakan tingkat kehadiran peserta Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) tahap pertama tahun ini tetap tinggi, meskipun digelar di tengah pandemi Covid-19. Dia menyebut dari 558.107 peserta yang terjadwal mengikuti tes tahap pertama di seluruh…

  • Stafsus Wapres Kritik Kampus Merdeka Tidak Jelas

    by

    in

    Staf Khusus Wakil Presiden RI, Mohamad Nasir Jakarta, Jurnas.com – Staf Khusus Wakil Presiden RI, Mohamad Nasir menyebut istilah `Kampus Merdeka` yang ditelurkan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim tidak jelas. Alih-alih menggunakan istilah `Kampus Merdeka` yang tidak jelas praktiknya, Nasir menyarankan Mendikbud menterjemahkan istilah tersebut menjadi `Kemandirian Kampus`. “Kampus merdeka harus diterjemahkan…

  • Masyarakat Papua Harus Diberi Ruang Kelola Tambang Rakyat

    by

    in

    Pencari emas di Papua (ilustrasi) Jakarta, Jurnas.com – Sekretaris II Dewan Adat Papua John NR Gobay meminta pemerintah, baik daerah maupun pusat, untuk memberi ruang seluas-luasnya bagi masyarakat Papua untuk bisa mengelola tambang rakyat. “Selama ini akses masyarakat Papua terhadap tambang rakyat tidak banyak dibuka karena berbagai alasan yang tidak masuk akal,” ujar John dalam…

  • Komisi III DPR Minta Penegak Hukum Segera Tangkap Djoko Tjandra

    by

    in

    Anggota Komisi III DPR RI, Eva Yuliana Jakarta, Jurnas.com – Komisi III DPR meminta aparat penegak hukum segera menangkap buronan Djoko Tjandra. Sebab, Djoko Tjandra telah mencoreng negara khususnya aparat penegak hukum. Anggota Komisi III DPR RI Fraksi NasDem Eva Yuliana mengatakan, penegak hukum harus bekerja lebih keras untuk segera menciduk sang buronan itu. “Saya…

  • Sadis, Turki Akan Culik Pengkritik Erdogan dari Luar Negeri

    by

    in

    Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan menyampaikan pidatonya dalam pertemuan Majelis Umum PBB ke 72 di New York, Selasa 24 September 2019 (Foto: AFP) Ankara, Jurnas.com – Pemerintah Turki dikabarkan telah menandatangani perjanjian rahasia dengan beberapa negara, untuk melakukan pemulangan paksa dan penculikan terhadap para pengkritik Presiden Recep Tayyip Erdogan yang saat ini berada di luar…