Di zaman sekarang, setiap orang harus memiliki tingkat mobilitas yang tinggi agar tidak tertinggal dengan yang lainnya. Hal inilah yang membuat perangkat serbaguna, praktis, dan portable, seperti smartphone dan laptop, banyak dicari oleh masyarakat. Tanpa adanya kedua gawai tersebut, hampir mustahil seseorang dapat mengikuti perkembangan zaman yang pesat seperti saat ini.
Akan tetapi, untuk bisa mendapatkan kedua gadget tersebut, membutuhkan dana yang tidak sedikit. Terutama laptop yang dibanderol dengan harga mencapai belasan juta Rupiah agar spesifikasinya sesuai dengan kebutuhan penggunanya.
Bagi Anda yang sudah berpenghasilan, mungkin dapat menyisihkan sebagian gaji untuk menabung dan membeli laptop baru. Namun, lain halnya bagi mahasiswa yang mayoritas biaya hidupnya masih ditanggung oleh orang tua. Padahal, kebutuhan laptop bagi mahasiswa sama pentingnya dengan para pekerja kantoran.
Credit: Source link