Cermati Manfaatkan Peluang Bisnis di Tengah Pandemi – KRJOGJA

Cermati Manfaatkan Peluang Bisnis di Tengah Pandemi – KRJOGJA

JAKARTA, KRJOGJA.com – Pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) harus mampu merespon perubahan-perubahan perilaku dan pola konsumen, sebagai akibat dari penerapan physical distancing selama pandemi Covid-19.

Staf Khusus Menteri Koperasi dan UKM Riza Damanik mencontohkan pelaku usaha Kain Perca di Kalimantan Tengah yang selama ini memproduksi sarung bantal. Selama pandemi, produknya sulit diserap pasar, karena tidak ada yang membutuhkan sarung bantal.

“Pelaku usaha mikro yang juga penerima Banpres Produktif untuk Usaha Mikro tersebut, akhirnya ubah haluan dengan memproduksi masker dari bahan Kain Perca. Produknya pun laris manis di pasaran,” kata Riza, Kamis (29/10/2020).

Credit: Source link

Related Articles