Tak Hanya Pakai Masker, Ini 5 Perubahan Tren Kencan Selama Pandemi

Tak Hanya Pakai Masker, Ini 5 Perubahan Tren Kencan Selama Pandemi

JawaPos.com – Pandemi Covid-19 mengubah kehidupan termasuk urusan asmara. Awal pandemi sulit rasanya pergi ke restoran atau bioskop, dan sering terjebak secara virtual. Kini sekarang dunia perlahan kembali normal. Kencan pascapandemi pun berubah.

Dilansir dari Gossip Cop, Rabu (16/6), ada lima tren perubahan pasangan dalam berkencan. Bagaimana saja perubahan itu?

1. Kencan Virtual

Aplikasi kencan OkCupid mencatat tren baru pasca-Covid-19 perpaduan percakapan yang lebih dalam dan lebih banyak romansa melalui kencan digital dan virtual. Kemudahan kembali ke dunia kencan dengan menjadi lebih selektif dalam memilih pasangan dan kencan, harus dijadwalkan terlebih dahulu.

Baca Juga: 3 Cara Jitu Hindari Rasa Gugup Saat Kencan Online Lewat Video

“Pastikan untuk melakukannya dengan pelan-pelan, sabar, dan jangan terburu-buru,” kata terapis pernikahan dan keluarga berlisensi dr. Amy E. Keller, PsyD.

Editor : Nurul Adriyana Salbiah

Reporter : Marieska Harya Virdhani


Credit: Source link

Related Articles